- 1. Memastikan barang terkirim dengan selamat sampai tujuan
- 2. Cabang yang banyak di berbagai daerah
- 3. Reputasi yang jelas dan legal di Indonesia
- 4. Sanggup mengemas barang dengan aman
- 5. Tarif seimbang dengan jasa
- 6. Menawarkan asuransi pengiriman
- 7. Informasi yang jelas kepada pelanggan dan calon pelanggan
Tidak sedikit jasa kirim paket ke Malaysia yang justru merugikan pengirim. Bukan malah mengirim barang, penerima terus menunggu barang yang tak kunjung datang. Sayangnya jasa pengirim semacam ini terlihat profesional dari luar, tetapi buruk saat melayani.
Sebenarnya jasa kirim paket ke Malaysia yang buruk tidak sulit untuk dikenali. Hanya saja Anda perlu selektif memilih perusahaan yang tepat dengan mencari tahu dari internet atau bertanya kepada kerabat tentang testimoni mereka. Nah, Anda harus paham betul ciri jasa kirim paket ke Malaysia yang terpercaya dengan mengikuti tips dari kami.
-
Memastikan barang terkirim dengan selamat sampai tujuan
Jasa kirim paket ke Malaysia yang baik dan benar menyadari betul tugas dan tanggungjawab mereka. Mengirim paket adalah amanah, ketika barang ada di tangan mereka tidak seharusnya membawa paket ke pihak lain apalagi tidak sesuai dengan alamat pengiriman. Anda bisa menanyakan hal ini kepada kerabat yang tinggal di Malaysia atau warga negara Malaysia yang sering mengimpor barang dari Indonesia. Bergabunglah ke forum tertentu untuk mengetahui hal ini dari para anggotanya. Setiap jasa paket mungkin terlihat professional saat mereka mengiklankan perusahaan ke media, memiliki kantor cabang yang banyak dan kantor yang terlihat rapi. Tetapi jasa kirim paket yang baik tentunya akan mengimbangi citra dan pelayanan.
-
Cabang yang banyak di berbagai daerah
Keterjangkauan adalah reputasi besar perusahaan paket. Semakin banyak kantor cabang yang mereka miliki, semakin banyak daerah yang mereka kuasai. Kilo.id adalah perusahaan yang memiliki banyak kantor cabang di setiap pulau di Indonesia seperti:
- Jakarta
- Yogyakarta
- Denpasar
- Pekanbaru
- Banjarmasin
- Pontianak
- Bandung
- Surabaya
- Medan
- Jambi
- Makassar
- Palangkaraya
- Semarang
- Banten
- Lampung
- Bengkulu
- Manado
- Padang
- Kupang
- Ternate
- Maluku
- Aceh
- Gorontalo
- Maluku Utara
-
Reputasi yang jelas dan legal di Indonesia
Sebagaimana perusahaan yang benar pada umumnya, jasa paket seharusnya memiliki ijin yang sesuai dengan UU yang ada di Indonesia maupun luar negri. Karena bagaimanapun mereka adalah pihak ketiga yang nantinya bisa menjadi pihak eksportir jika ada pelanggan yang hendak mengekspor barang dagangan.
-
Sanggup mengemas barang dengan aman
Tidak semua pengirim ahli dalam membungkus barang, maka dari itu jika mereka ingin kirim barang ke Malaysia tentunya mempercayakan pengemasan pada jasa paket. Kilo.id sangat memahami cara mengemas barang yang baik dan benar agar selamat sampai tujuan. Pembungkusan lengkap dengan gabus atau buble wrap untuk menghindari kerusakan barang.
-
Tarif seimbang dengan jasa
Bukan rahasia apabila mengirimkan barang ke luar negri memakan tarif yang berbeda dengan ongkir antar provinsi. Tapi jika pelanggan harus membayar tarif yang mahal sementara layanan tidak mendukung, lebih baik jangan pilih perusahaan tersebut. Beralihlah ke kilo.id agar kirim paket ke Malaysia menjadi mudah dan aman.
-
Menawarkan asuransi pengiriman
Asuransi pengiriman adalah fitur yang harus dimiliki setiap jasa paket. Meskipun kehilangan/ kerusakan barang adalah hal yang tidak diinginkan, namun dengan adanya asuransi paliing tidak mereka bertanggungjawab atas peristiwa buruk. Jika barang tidak sampai tujuan karena mengalami kerusakan, mereka tentunya akan mengganti dengan barang yang sesuai tanpa harus menunggu lama.
-
Informasi yang jelas kepada pelanggan dan calon pelanggan
Berkembangnya teknologi membuat orang semakin mudah mengakses informasi. Perusahaan dengan reputasi baik tentunya akan berkorban banyak agar orang-orang percaya kepada mereka. Era digital ini meyakinkan pelanggan degnan memiliki website, akun sosial media dan secara membuka ruang komentar bagi orang-orang untuk membagikan testimoni. Dengan begitu segala hal yang berkaitan dengan jasa paket dapat diakses oleh segala kalangan yang membutuhkan jasa kirim barang ke Malaysia.