Beberapa Rekomendasi Fil Perang Terbaik yang Diadaptasi dari Kisah Nyata

  • Coffeeandme
  • Feb 24, 2020
film

Salah satu film yang menampilkan adegan yang menegangkan adalah film perang, sehingga menarik perhatian banyak penonton. Saat ini banyak film perang yang dibuat berdasarkan kisah nyata. Tentunya hasilnya akan semakin menegangkan. Selain sebagai hiburan, menonton film perang terbaru berdasarkan kisah nyata juga akan memberikan pengetahuan tentang sejarah kejadian masa lalunya. Berikut beberapa rekomendasi film perang terbaik yang diadaptasi dari kisah nyata.

  1. Schnilder’s List

Schnilder’s List merupakan film perang yang berlatar pada masa perang dunia ke II. Schnidler’s List pertama kali tayang pada tahun 1993. Film ini menceritakan kehidupan Oskar Schnidler yang ingin membuka pabrik. Schndler memanfaatkan perpecahan perang dan memperkerjakan kaum Yahudi di Pabriknya. Saat Schutztaffel memusnahkan kaum Yahundi, Schnidler, memutuskan untuk menolong kaum Yahudi yang bekerja dengannya.

  1. The Great Escape

The Great Escape menceritakan kejadian pada perang dunia ke II. Film ini merupakan film lama yang ayang pada tahun 1963. The Great Escaper menceritakan rencana kabur sekelompok tantara yang ditahan di kamp Jerman, mereka tidak hanya ingin kabur saja, namun juga ingin membantu pasukan koalisi untuk mengambil alih pertahanan musuh. Untuk melaksananakan misi tersebut, taruhannya sangat besar. Hal inilah yang membuat film ini semakin menarik untuk ditonton.

Pearl Harbour

Pearl Harbour merupakan salh satu film perang terbaik yang tayang pada tahun 2001. Film ini menceritakan kisah pengeboman Hiroshima dan Nagasaki yang membuat Jepang perlahan ke luar dari Indonesia. Kejadian ini kemudian diangkat menjadi film dan membuat Pearl Harbour menjadi salah satu film perang berlatar masa perang dunia ke II terbaik sepanjang masa.

Sebenarnya sebelum Amerika melakukan pengeboman di hirosima dan Nagasaki, Jepang terlebih dahulu menyerang pangkalan militer Amerika Serikat di Hawai bernama Pearl Harbour. Hal ini menyebabkan banyak tantara Ameriak yang tewas. Kejadian ini membuat pihak Amerika membuat film yang menceritakan persitiwa tersebut. Film Pearl Harbour disutradarai oleh Michael Bay.

  1. We Are Soldier

Salah satu film perang terbauk yang didasarkan dari kisah nyata adalah We Are Soldier. Film ini ditayangkan pertama kali pada tahun 2002. We Are Soldier menceritakan peperangan yang terjadu di Vietnam yang saat itu masih terbagi menjadi 2 wilayah yaitu utara dan juga selatan. Viernam bagian selatan didukung oleh Amerika Serikat, sedangkan Vietnam bagian utara dibantu oleh Rusia. Film ini sangat baik untuk ditonton, karena menggambarkan loyalitas dan kesetiaan antara prajurit dengan sesame.

  1. Black Hawk Down

Black Hawk Don pertama kali tayang pada tahun 2001. Film ini menjadi salah satua film perang terbaik yang direkomendasikan untuk ditonton. Black Hawk Down menceritakan 100 prajurot Delta Force Amerika yang menjalankan operasi militer di Somalia. Kode misi dijalankan adlah “Operation Gothic Serpent”. Misi ini bertujuan untuk menangkap kepala pemberontak di wilayah tersebut. Kejadian ini ditulis ke dalam buku oleh seorang reporter dan diangkat menjadi film perang terbaik oleh sutradara Ridley Scott. Adegan perang di film ini dibuat dnegan sangat apik dan tampak nyata.

  1. Saving Private Ryan

Saving private Ryan merupakan salah satu film perang terbauk yang dibuat oleh Spielberg dan pertama kali tayang pada tahun 1998. Film ini diadaptasi dari kisah nyata yang terjadi pada perang dunia ke II. Tepatnya pada D-Day Invasion dan kejadian setelahnya. Film ini menampilkan situasi peperangan terbaik di pantai Ohama. Sutradara Spielberg berhasil menggambarkan peperangan sebagai neraka dunia.

Related Post :